• Keberhasilan Program Studi Akuntansi Meraih Akreditasi ACCA

    Keberhasilan Program Studi Akuntansi Meraih Akreditasi ACCA

  • Sustainability Accounting International Seminar

    Sustainability Accounting International Seminar

Seminar dan Mentoring: “Unlock Your Potential: The Self-Love Secret”

Program Kerja Career Pace x National Seminar 2024 di bawah Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi menyelenggarakan seminar dan mentoring dengan judul “Unlock Your Potential: The Self-Love Secret” pada hari Sabtu, 8 Juni 2024 di Aula Gedung 9 Fakultas Ekonomi. Acara dimulai dengan kata sambutan dari Richie selaku ketua pelaksana, Trey …

Read More »

TUTORING I 2024: “Cracking The Code: Unmasking the Accounting Case”

Tutoring I 2024 merupakan program kerja yang diadakan oleh Departemen Akademik Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi (HMPSA) ditujukan untuk membantu mahasiswa/i Universitas Katolik Parahyangan Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi dalam mengatasi kesulitan pembelajaran secara akademik. Tutoring I 2024 mengangkat tema “Cracking The Code: Unmasking the Accounting Case”, yang bermakna bahwa masalah …

Read More »

Kuliah Umum: Best Practices of Sustainability Concepts

Program Studi Sarjana Akuntansi UNPAR menyelenggarakan Kuliah Umum dengan topik Best Practices of Sustainability Concepts pada hari Jumat, 03 Mei 2024 di Aula FE. Acara dibuka dengan kata sambutan dari Ibu Brigita Meylianti Sulungbudi, Ph.D., ASCA., CIPM selaku Dekan Fakultas Ekonomi UNPAR. Kuliah umum dimoderatori oleh Bapak Bernardus Dwisektiono, S.E., …

Read More »

ACCOUNTING DONATION I 2024: “Glimmers of Hope in Humanity”

Accounting Donation I 2024 merupakan proyek sosial yang ditujukan untuk seluruh komunitas tanpa terkecuali. Accounting Donation I 2024 mengangkat tema “Glimmers of Hope in Humanity,” yang bertujuan untuk membantu pergerakkan donasi dan kemanusiaan tanpa memandang gender, umur, ataupun kelas sosial dalam membantu meningkatkan kesadaran masyarakat. Harapannya, dengan diadakan acara Accounting Donation …

Read More »
X